Search

Info Kesehatan: Akibat Terlalu Banyak Bercinta (ML)

Posted by Putra Prayida on Monday, April 25, 2011

Ada sebagian orang yang memiliki nafsu seksual sangat besar sehingga disebut hypersex. Umumnya, seorang hypersex terlalu berlebihan ketika bersanggama. Memaksakan diri untuk melakukan sanggama dapat memadamkan hasrat yang bersifat alami. Dengan begitu, organ-organ tubuh yang alami akan menjadi lemah, semangat menurun gerakan tubuh berkurang, perut menjadi besar dan hati melemah, serta proses pencernaan di dalam tubuh menjadi tidak baik.

Sel darah menjadi rusak, urat-urat menjadi lemah, proses penuaan menjadi lebih cepat, keceriaan dan kewibawaan wajah menghilang, pandangan mata melemah, rambut menjadi tipis dan mudah rontok. Bahkan, dapat menimbulkan kebotakan dan menyebabkan darah jadi beku.

Terlalu sering melakukan sanggama akan mempercepat proses penuaan yang terjadi di dalam tubuh mereka. Apalagi mereka yang memiliki urat-urat yang tampak (terlihat dari kulit bagian luarnya) dan darah yang sedikit.

Terlalu sering melakukan sanggama juga dapat membahayakan urat syaraf, menimbulkan gemetar dan gerakan yang lemah, membahayakan dada dan paru-paru, serta membuat buah pinggang menjadi kurus. Bahaya yang paling besar akan menimpa orang-orang yang memiliki tubuh kurus kering. Sementara itu, tubuh-tubuh yang basah, yang memiliki urat-urat yang lemah, memiliki sedikit darah dan berhawa dingin, lebih jauh dari proses penuaan dan pengeringan.

Orang-orang yang memiliki tubuh yang berhawa panas, yang memiliki urat-urat yang kering, besar dan penuh dan yang memiliki banyak darah adalah orang-orang yang mampu untuk sering melakukan sanggama dan jarang terkena bahayanya.

Namun, bila mereka tidak melakukan senggama dapat menimbulkan berbagai penyakit yang buruk seperti pening, sakit kepala, menurunnya nafsu seksual, keletihan, bahkan dapat menimbulkan pembengkakan pada batang dan "bola" Mr P.

Mereka yang bertubuh kurus bisa dikategorikan menjadi dua bagian, yaitu:

1. Bertubuh kurus, berkulit lembut, berwarna merah putih agak kehitaman atau agak sedikit dan kental. Nafsu seksual mereka juga tidak besar. Tubuh-tubuh mereka berhawa dingin dan kering. Sanggama merupakan bahaya yang sangat besar bagi mereka.

2. Bertubuh kurus, memiliki kulit berwarna kemerah-merahan dan kehitaman, memiliki urat-urat yang besar, memiliki banyak darah, serta memiliki urat syaraf dan tulang-tulang rawan yang kasar. Air mani mereka sedikit dan kental.

Nafsu seksual mereka sangat besar. Tubuh-tubuh mereka berhawa panas dan kering. Tubuh mereka ditumbuhi bulu-bulu yang lebat. Kulit mereka keras dan kasar. Bahayanya senggama bagi mereka adalah sesuai dengan besarnya urat-urat mereka, banyaknya darah mereka dan sesuai dengan pertumbuhan mereka.

Sumber : http://www.whooila.com/2010/11/inilah-dampak-negatif-terlalu-sering-ml.html

{ 4 comments... read them below or add one }

Informasi Kesehatan said...

bah gitu ya, thanks Informasi nya bro, tapi ada yang bilang kalau sex bisa mencegah penuaan dini, hmm...

sedot wc said...

terima kasih banyak infonya

Unknown said...

Mampir ke Website ane untuk info Nutrsi untuk meningkatkan kesuburan (fertilitas)

Kun-Tea said...

Artikel yang bermanfaat, terimakasih informasinya.
kunjung TIPS BERCINTA KUAT DAN TAHAN LAMA | OBAT PRIA PERKASA KUAT DAN TAHAN LAMA

Post a Comment

Suka Dengan Artikel Kesehatan Dari Tips Sehat Anda?
Silahkan Share Dengan Mengklik Tombol Di Bawah Ini